Air Masuk ke Dalam Telinga, Bagaimana Mengatasinya? Begini Kata Dokter
Saat mandi atau berenang, air bisa saja masuk ke dalam telinga. Pada beberapa orang, air tersebut tidak langsung keluar dan justru malah terperangkap di dalamnya. Jika sudah begitu, rasanya tidak mengenakkan karena telinga terasa tersumbat. Menurut dokter spesialis telinga hidung tenggorok – bedah kepala leher RS Pondok Indah – Bintaro Jaya, Ashadi Budi, air yang…